Tag archives for bukalapak
Roda keberuntungan di minimarket
Setelah menggumamkan Bismillah, ibu di depan saya itu memencet layar. Roda virtual pun berputar. "Alhamdulillah, dapet poin," ujarnya sambil…
Kolor dengan arsip berita
Maka pikiran saya pun ke mana-mana saat melihat obral bokser dengan fashion printing. Bukan hal baru, karena sebelum ada…
Halah janda bolong
Benar, saya baru tahu janda bolong hari ini, dari lapak daring. Kalau wujudnya sudah lama saya tahu. Tapi namanya,…
Anda masih ikut kerja bakti?
Saya sudah tidak punya cangkul maupun arit lagi. Terakhir beli 27 tahun lalu di Pasar Pondokgede, lantas tak sampai…
Mengecas di docking dengan melihat punggung ponsel
Tamak itu kurang elok. Karena melihat flash sale cuma - saya abaikan klaim harga non-obral karena bisa dikarang oleh…
Gimana kalo yang dapet hadiah umrah itu non-Muslim?
Pertanyaan dalam judul bisa memunculkan dialog, antara A dan B. B: "Ada klausul hadiah boleh dialihkan ke orang lain…
Kiriman dari pintu tengah di kontrakan Pak Haji, di bawah pohon asam…
Mungkin di kantor jasa logistik ada data posisi geografis si pengirim paket, seorang pelapak. Bukankah alamat penerima paket juga…
Ucapan tenkyu dan imbauan pelapak
Tak sulit tapi harus keluar biaya buat stiker, dan buat saya itu bagus. Penjual berterima kasih, sambil mengingatkan pembeli…
Hadiahnya rumah indekos, ruko, dan mobil toko
Hadiah yang produktif. Serupa hadiah pikap untuk penjual air kemasan. Hadiah undian ini mobil toko (moko), rumah pondokan, dan…
Teh menceng dari Polandia masuk Indonesia
Kemasan dus menceng ini bagi saya istimewa. Kalau isinya yang berbentuk kantong piramida teh celup sih sudah agak biasa.…
Mencari kuda (bertanduk?) di internet
Pelesetan kata ala tatakan tetikus eh mousepad. Dari salah satu unicorn Indonesia.
Jual Barang Seken dengan Cara Lama
Kata “sè-ken” belum diserap oleh KBBI, padahal lebih banyak yang kenal kata “second” dan “sè-ken” ketimbang “tweedehands”. Tentang iklan…