↻ Lama baca < 1 menit ↬

Istilah ini lama tak saya dengar: bala pecah (baca: bolo pecah). Artinya porcelainware dan glassware. Sebagai barang sewaan, mungkin bagian bawah-luar gelas, piring, dan lainnya dicat dengan kode pemilik. :D