Penjahat memanfaatkan ketulusan orang beramal, memanipulasi QRIS di masjid. Melebihi pencuri kotak amal, duit langsung ke rekeningnya.
↻ Lama baca < 1 menit ↬

“Saya tidak mau uang yang saya niatkan untuk bersedekah ternyata masuk ke rekening penipu. Jadi yang pasti-pasti saja, saya masukkan ke kencleng masjid.”

Rahmat (30), salah satu jemaah di Masjid Raya Bandung; di sana ada lebih dari 20 kode QRIS sumbangan (¬ Kompas.id)

QRIS untuk mencegat dan membelokkan dana amal di masjid

2 thoughts on “QRIS untuk mencegat dan membelokkan dana amal di masjid

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *