Minyak goreng: Sebelumnya langka, kini bonus belanja

Kalau minyak goreng ada terus, murah pula, bisa masuk paket sembako untuk kampanye Pemilu 2024.

▒ Lama baca < 1 menit

Bonus minyak goreng seliter dari belanja daring di Astro

Inilah wolak-waliking jaman. Beberapa bulan lalu minyak goreng sawit itu langka, kalaupun tersedia mahal harganya. Hari ini minyak goreng cap d’Vina kemasan botol seliter, bukan dari chef Devina, menjadi bonus belanja toko daring.

Moral cerita? Kalau bisa tersedia terus dengan harga wajar, apalagi kalau bisa turun banyak, minyak goreng bisa menjadi bagian dari paket goodie bag silaturahmi eh kampanye caleg, cabup, cawali, cagub, dan mungkin capres dalam Pemilu 2024.

Mengapa disebut minyak goreng curah?

Gambar: Rakyat juga butuh jeriken minyak goreng

Jujur dalam bisnis minyak goreng

Gambar: Apa kabar minyak goreng hari ini?

Minyak sawit untuk menyambut Ramadan

Gambar: Minyak jenis baru bernama minyak hilang

Pertanyaan untuk Dirjenkong Indrasari

Gambar: Puan dan kelangkaan migor

Bimoli mini: Aslinya buat ndagel, bukan meledek

Gambar: Menunggu migor dalam gelas mini

Gambar: Mega emoh antre migor, anjurkan rebus

Gambar: Panic buying vs. panci buying

2 Comments

junianto Rabu 29 Juni 2022 ~ 19.31 Reply

Dan orang-orang pun tampaknya sudah lupa dengan berita kelangkaan migor, lengkap dengan antrean-antrean massa pembelinya.

Pemilik Blog Rabu 29 Juni 2022 ~ 22.01 Reply

Sebetulnya tidak terutama golongan ekonomi lemah. Minyak goreng curah di bbrp tempat blm lancar

Tinggalkan Balasan