Istilah dalam ekspedisi itu saya lihat tertulis dalam stiker paket: koli. Dalam percakapan sehari-hari jarang terdengar. Dalam berita juga tak pernah.
Saya mengenal kata koli saat SD dari koran karena sering disebut dalam berita penyelundupan, tapi karena belum tahu cara memakai kamus, padahal di rumah ada, dulu saya hanya menduga-duga satu koli itu berapa kilogram.
4 Comments
Kalau saya, dulu sering mengucapkannya dengan “koil”, paahal tahu tulisannya koli. 🙂
Koil sebangsa kumparan atau yang nama band? 😇
menarik, karena koli ternyata hanya dikenal di dunia ekspedisi.. googling pun, jawabannya berbeda-beda.. 🤔
Hahahaha