↻ Lama baca < 1 menit ↬

Namanya juga hobi. Di kota besar seperti Jakarta Raya ini masih sering kita lihat seorang penggemar burung merpati melepaskan paiaraannya dari suatu tempat. Biasanya mereka naik sepeda motor sambil memboncengkan sangkar, lalu berhenti di beberapa titik sejauh merpati bisa dilepas tanpa lupa pulang ke rumah. Lalu mana gambar burung yang baru saja dilepas di depan Circle K Jalan Ahmad Dahlan ini? Kamera saku punya kendala besar bernama shutter lag. :D