Memang, Budi Putra sudah masuk Wikipedia. Tapi ketika ingat post gombal, tentang blog perihal bloggers, saya ingin meneruskan ide itu. Maksud saya melontarkan ide itu, bukan melaksanakannya. Saya berharap ada wiki based who’s who dalam blogosfer Indonesia. Buat apa? Ya untuk mempermudah pendokumentasian dan perujukan. Itu saja. Bagaimana menyusun kriteria, dan struktur penulisan yang “me-wiki”, itu urusan panitia — bukan saya sebagai calon pengguna. Ayo Bud, lanjut!
Wiki Apa & Siapa Sejumlah Bloggers Indonesia
▒ Lama baca < 1 menit