Saya selalu terkesan oleh cara penyampaian informasi yang sederhana, mudah dipahami, dan secara visual bagus. Itulah salah satu tugas desainer grafis: membuat jembatan keledai. Di internet, visualisasi data macam ini juga bertebaran. Tetapi sayang, buku pelajaran Indonesia belum peduli soal begituan. :(
Jembatan Keledai
▒ Lama baca < 1 menit